Penerimaan CPNS Kementerian Agama Tahun 2017
Friday, 14 July 2017
Add Comment
Penerimaan CPNS adalah sesuatu hal yang sangat ditunggu bagi masyarakat luas, karena menjadi PNS merupakan sesuatu yang konon katanya hidup bisa terjamin. oleh karenannya setiap orang beromba-lomba memburu informasi tentang penerimaan CPNS baik itu secara offline maupun online.
Tahun 2017 ini pemerintah melalui Kementerian Agama Republik Indonesia akan membuka pendaftaran CPNS Dosen sebanyak 1000 Orang dengan kategori sangat prioritas, walaupun sangat prioritas namun ini akan dibuka untuk umum.
Namun dokumen yang kami bagikan ini hanya bersifat lokasi atau bakal lokasi penempatan CPNS yang akan dilaksanakan nantinya, selayaknya bagi calon pendaftar memantau dan bergerak cepat agar tidak tertinggal. selain persiapan administrasi tentu saja mempersiapkan diri agar mampu menjawab soal-soal yang akan diujikan.
perlu anda ketahui jenis penerimaan ini dibagi menjadi 3 bagian, bagian agama berjumlah 471 bagian umum 403 dan yang memiliki nilai cumlaude 126 dengan jumlah total 1000. selain itu pemerintah juga menyediakan alokasi buat difabel dan atau putra/putri papua.
ayo segera bergegas mencari informasi ini, persiapkan apa saja yang harus anda persiapkan secara serius, karena tiap tahun persaingannya tentu saja menjadi lebih ketat.
Demikian saja informasi bagi anda dari kami duniapendidikandansekolah.com semoga anda salah satu pembaca kami yang tercinta diterima jadi dosen karena menemukan artikel ini, jangan lupa jika anda lulus doakan web kami ini semakin jaya
Wa Billahi Taufiq Wal Hidayah
Wassalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
0 Response to "Penerimaan CPNS Kementerian Agama Tahun 2017"
Post a Comment